Sinopsis |
Buku ini merupakan Buku Teks Pendamping dengan kedudukan sebagai variasi penyajian dari Buku Teks Utama. Materi yang disajikan sesuai dengan Capaian Pembelajaran pada Kurikulum Merdeka. Buku ini terdiri atas enam bab, yaitu Ragam Metode Desain; Karya Desain Grafis; Karya Desain Multimedia; Proses Produksi Desain, Proses Produksi Desain Grafis; dan Proses Produksi Desain Multimedia. |
Produk Terkait |